Monday, May 8, 2017

Hindari Perilaku Yang Membuat Pasanganmu Tidak Nyaman

Tags

Memiliki pacar atau seseorang yang sedang dekat dalam hidupmu. Ada orang yang mengerti dan berusaha untuk membuat harimu bahagia. Begitu juga kamu kamu akan menjadi salah satu bagian dari hidupnya.

Banyak dari anda yang menginginkan appa yag dilakuka pasangan anda lebi benar. Kita secara tidak sengaja enggan menekan ego dan malah membuat hubungan anda tidak nyaman.

Meski saling mncintai namun banyak hal membuat pasangan kamu merasa terbebani dan merasa bosan dan tidak bahagi.

Berikut perbuatan (perilaku) yang membuat pasangan kamu merasa terluka dan tidak nyaman berada di dekatmu.

 

1. Tidak Dihargai

Setiap individu menginginkan dirinya dihargai, apalagi dengan pasangannya. Saat pasangan melakukan kesalahan bukan berarti kamu meng'jugde dan melontarkan kritikan tajam dan engambil keputusan.

Ketika hal yang dia lakukan dan kamu tidak sejalan coba untuk bicara dan tanyakan alasan yang membuat dia memutuskan hal yang dia lakukan.

2. Merasa Dibatasi

Setiap individu pasti ingin melakukan apa yang dia ingin lakukan selagi itu hal yang posotif bagi dirinya seniri maupun bagi lingkungannya. Membatasi pasanganmu bukanlah sebuah yang bijak namun membuatnya semakin risik terhadap sikapmu.
Misalkan kamu melarang dia untuk bermain game bersama teman-temannya karena akan mngurangi waktu kalian bersama. Sementara anda sendiri juga membutuhkan waktu untuk bersama sahabat-sahabat anda.

Kamu mengatur segala gerak-geriknya. Ingat kamu bukanlah orang yang selalu dia patuhi dan bukan seseorang yang kamu batasi.

Sebaiknya sebagai pasangan kamu harusnya mendukung setiap apa yang dia lakukan namun dalam konteks perbuatan yang baik. Namun kamu harus mengingatkan setiap apa yang menurutmu itu salah dan tidak baik untuk dilakukan.

3. Merasa Tidak Bisa Membuat Bahagia Dan Kurang Keromantisan

Kamu merasa dia tidak membuatmu bahagia. Terlalu memojokan membatasi dan mengkritiknya secara berlebihan bisa membuat para pasangan merasa serba kekurangan. Hasilna mereka akan berfikir bahwa tidak bisa membahagiakanmu.

Disaat dia mencoba membahagiaka kamu, kamu malah membuat dia kecewa. Ia akan merasa tidak bisa membahagiakan kamu . Jika hal itu terjadi maka bisa-bisa dia berhenti mencoba dan mengacuhkan kamu.

Kurangnya kemesraan diantara pasangan, Kemesraan merupakan syarat mutlak untuk pasangan yang sedang hangat-hangatnya. Tidak harus selallu memberi kejutn, jalan-jalan bareng juga bisa menjadikan hal itu romantis.

Yang paling penting dari hubungan adalah terjadinya keakraban (keintiman) yang terjadi diantara kalian. Jangan tidak sama sekali berkomunikasi sehingga malah tidak ada rasa diantara kalian.

Dan yang paling membahagiakan adalah anda dan pasangan akan saling membahagiakan satu sama lainnya. Jangan sampai keegoisanmu malah mengacau segalanya.

Artikel Terkait


EmoticonEmoticon